Skripsi
Analisis Makanan Bulu Babi (Echinodeae) Di Pantai Lalendo Kecamatan Kupang Barat Kabupaten Kupang
XMLPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui analisis makanan bulu babi (Echinodeae) di pantai Lalendo Kecamatan Kupang Barat Kabupaten Kupang. Penelitian ini akan di lakukan pada bulan juli 2021. Pengambilan sampel di lakukan dengan metode deskripsi dengan melakukan survey, dan transek pada ketiga stasiun. Data yang di peroleh di analisis menggunakan perhitungan indeks isi usus. Penelitian ini menggunakan tiga stasiun yaitu stasiun zona lamun, stasiun zona berpasir, dan stasiun berkarang, tiap stasiun terdapat sepuluh plot. Hasil penelitian menunjukkan tujuh jenis Bulu Babi (Echinodeae) yaitu Baded sea urcin, Echinometra sp, Diadema setosum, Echinotrihic calamari, Tripneustes gratill), Salmachis sphaeroides dan Eucidaris tribuilodes. Dari ketujuh jenis Bulu Babi (Echinodea) untuk menghitung berat basa, berat kering dan diameter cangkang pada isi usus Bulu Babi (Echinodeae) pada jenis Baded sea urcin memiliki berat basa sebesar 152.05 g, berat kering sebesar 236.47 g dan berat kering sebesar 50,09 g, Tripneustes gatila memiliki berat basa sebesar 152,03 g dan berat kering sebesar 46,18 g, Salmachis sphaeroides memiliki berat basasebesar 114,31 g dan berat kering sebesar 55,47 g Eucidaris tribuilodes memiliki berat basah sebesar 169,30 g dan berat kering sebesar 45,15 g.
Kata kunci : Bulu babi, Pantai Lalendo, Transek, Indeks isi usus, Berat.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Maria Benga Ola - Personal Name
|
Student ID |
1406050025
|
Dosen Pembimbing |
FRANSISKUS KIA DUAN - 196107271990031001 - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji |
Fransiskus Kia Duan - 196107271990031001 - Ketua Penguji
Vinsensius Manek Ati - 197206061999031002 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
46201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Biologi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
462.01 OLA A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |