Analisis Produk Perbankan Syariah Terhadap Keputusan Nasabah Untuk Menggunakan Jasa Bank Syariah

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Produk Perbankan Syariah Terhadap Keputusan Nasabah Untuk Menggunakan Jasa Bank Syariah

XML

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan dan mengetahui seberapa besar minat nasabah dalam menggunakan produk dan jasa bank syariah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif kualitatif dan SWOT untuk menjelaskan tingkat pengetahuan dan minat terhadap produk bank syariah. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder yang diperoleh melalui penyebaran kuesioner, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan perlunya peningkatan kualitas produk dari bank syariah Indonesia melalui peningkatan kinerja sumber daya manusia dalam mengelola produk bank syariah sehingga mampu bersaing dengan produk dari bank lain yang banyak diminati oleh masyarakat. masyarakat Kota Kupang. Oleh karena itu perlu dilakukan sosialisasi tentang apa itu perbankan syariah dan produk perbankan syariah agar masyarakat lebih mengetahui apa itu bank syariah dan memiliki minat untuk menggunakan produk dan layanan dari bank syariah.
Kata Kunci: Pengetahuan, Minat Perbankan Syariah.


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1710010048
Dosen Pembimbing
Marselina Ratu, SE, M.Si - 197903262008122004 - Dosen Pembimbing 1
Nikson Tameno, SE,.ME - 19730101 200604 1 001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Marselina Ratu - 197903262008122004 - Ketua Penguji
Nikson Tameno - 197301012006041001 - Penguji 1
Fransina W. Ballo SE,ME - 198005032006042002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
60201
Edisi
Published
Departement
Ekonomi Pembangunan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
602.01 DIM A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA