Pengelolaan Keuangan Pada Ordo Carmelitarum Discalceatorum (OCD) Indonesia

Detail Cantuman

Skripsi

Pengelolaan Keuangan Pada Ordo Carmelitarum Discalceatorum (OCD) Indonesia

XML

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menjelaskan Pengelolaan keuangan Pada Ordo Carmelitarum Discalceatorum (OCD) Indonesia. Jenis Penelitian yang digunakan dalam Penelitian ini adalah Penelitian kualitatif dengan Pendekatan studi kasus. Jenis data yang digunakan adalah data kualitatif yang didukung data kuantitatif dan teknik PengumPulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dokumentasi dan studi kePustakan dengan teknik analisis data Miles dan Huberman. Fokus Penelitian Pada Penelitian ini adalah lima tahaPan Pengelolaan keuangan yaitu, Perencanaan, Pengorganisasian, Pengendalian, PelaPoran dan evaluasi. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa Pengelolaan keuangan Pada Ordo Carmelitarum Discalceatorum (OCD) Indonesia sudah berjalan cukuP baik dimana semua tahaPan Pengelolaan keuangan sudah di jalankan walauPun untuk beberaPa hal masih kurang. Pada Perencanaan Proses Pengambilan kePutusan melalui sistem setengah sentralisasi karena adanya delegatus dari Provinsial ke Komisariat, Pengorganisasian dengan adanya struktur organisasi walauPun masih adanya rangkaP jabatan, Pengendalian sudah berjalan baik dengan tahaPan Pengendalian menurut COSO yakni lingkungan Pengendalian, aktivitas Pengendalian, Penaksiran risiko, Pemonitoran dan informasi dan komunikasi, PelaPoran yang terstruktur walauPun masih ada ekonom yang mengalami kendala dalam Pembuatan jurnal, ledger dan abstrak serta evaluasi yang sudah berjalan dengan sangat baik.

Kata Kunci : Perencanaan, Pengorganisasian, Pengendalian, PelaPoran, Evaluasi, Ordo Carmelitarum Discalceatorum (OCD)


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1810020071
Dosen Pembimbing
YOHANA FEBIANI ANGI - 198502022009122002 - Dosen Pembimbing 1
YOHANES DEMU - 196909071998021001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Yohana Febiani Angi - 198502022009122002 - Ketua Penguji
yohanes de - - Penguji 1
linda lo - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
62201
Edisi
Published
Departement
Akuntansi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
622.01 PUR P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA