Pengaruh Lama Penggunaan Alat Kontrasepsi, Usia Kawin Pertama,Tingkat Pendidikan Dan Pendapatan Keluarga Terhadap Tingkat Kelahiran Pasangan Usia Subur (PUS) Di Desa Hoi Kecamatan Oenino Kabupaten Timor Tengah Selatan

Detail Cantuman

Skripsi

Pengaruh Lama Penggunaan Alat Kontrasepsi, Usia Kawin Pertama,Tingkat Pendidikan Dan Pendapatan Keluarga Terhadap Tingkat Kelahiran Pasangan Usia Subur (PUS) Di Desa Hoi Kecamatan Oenino Kabupaten Timor Tengah Selatan

XML

ABSTRAK
Kikhau, Yelti. 2022. Pengaruh Lama Penggunaan Alat Kontrasepsi, Usia Kawin Pertama, Tingkat Pendidikan Dan Pendapatan Keluarga Terhadap Tingkat Kelahiran Pasangan Usia Subur Di Desa Hoi Kecamatan Oenino Kabupaten Timor Tengah Selatan. Skripsi. Jurusan Pendidikan Geografi, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Universitas Nusa Cendana Kupang. Pembimbing: (1) DrsMikael Samin, M.Si, (2) Natalia Adel Hando Nderu Mari, S.Pd.,M.Pd. Kata Kunci: Pengaruh, Alat Kontrasepsi, Usia Kawin Pertama, Pendidikan, Pendapatan, Tingkat Kelahiran ,Pasangan Usia Subur Desa Hoi tujuan peneltian ini untuk (1) mengetahui pengaruh penggunaan alat kontrasepsi terhadap tingkat kelahiran, (2) untuk mengetahui pengaruh usia kawin pertama terhadap tingkat kelahiran (3) untuk mengetahui pengaruh tingkat pendidikan terhadap tingkat kelahiran (4) untuk mengetahui pengaruh pendapatan keluarga terhadap tingkat kelahiran pasangan usia subur (PUS). Penelitian ini dilaksanakan di Desa Hoi Kecamatan Oenino Kabupaten Timor Tengah Selatan dengan jenis penelitian kuantitatif, sampel dalam penelitian ini sebanyak 69 wanita pasangan usia subur dengan metode pengambilan sampel adalah purposive sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, dokumentasi dan angket, data hasil penelitian diolah menggunkan microsof excel dan dianilisis menggunakan metode regresi linear berganda dengan program SPSS versi 16.0. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) pengaruh positif dan signifikanlama penggunaan alat kontrasepsi terhadap tingkat kelahiran dengan nilai signifikan 0,001< 0,05 (2) terdapat pengaruh positif dan signifikan usia kawin pertama terhadap tingkat kelahiran nilai signifikan sebesar 0,003< 0,05 (3) terdapat pengaruh positif dan signifikan tingkat pendidikan terhadap tingkat kelahiran nilai signifikan sebesar 0,003 0,05 (5) terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara lama penggunaan alat kontrasepsi, usia kawin pertama, tingkat pendidikan dan pendapatan keluarga terhadap tingkat kelahiran dengan nilai signifikan 0,000< 0,05


Detail Information

Item Type
Penulis
Yelti Kikhau - Personal Name
Student ID
1701100016
Dosen Pembimbing
MIKAEL SAMIN - 196209181990031003 - Dosen Pembimbing 1
Natalia Adel H. N Mari - 199307272019032029 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Mikael Samin - 196209181990031003 - Ketua Penguji
Natalia Adel H. N Mari - 199307272019032029 - Penguji 1
Muhammad Husain Hasan - 198806022019031012 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
87202
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Geografi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
872.02 Kik P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA