Analisis Bangkitan Parkir Pada Hotel Di Kota Kupang (Studi Kasus: Hotel Aston Dan Hotel Sotis)

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Bangkitan Parkir Pada Hotel Di Kota Kupang (Studi Kasus: Hotel Aston Dan Hotel Sotis)

XML

Kota Kupang adalah ibu Kota Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Kota ini merupakan kota yang terbesar di Pulau Timor dengan pertumbuhan penduduk yang cukup tinggi yaitu sekitar 442.758 jiwa (sumber:BPS Kota Kupang). Perkembangan tersebut mendorong kebutuhan masyarakat dalam bidang industri pariwisata di Kota Kupang salah satunya adalah pembangunan hotel. Pembangunan pada umumnya menyebabkan perubahan dalam sistem kegiatan dan sistem kegiatan mempunyai hubungan erat dengan sistem pergerakan. Maka dari itu sistem pergerakan lalu lintas ini akan menghasilkan tarikan dan bangkitan pergerakan. Oleh karena itu besarnya bangkitan dan tarikan perjalanan ini akan menyebabkan perlunya kebutuhan fasilitas parkir yang memadai sehingga arus lalu lintas yang cukup padat dan yang berada di kawasan jalan utama tidak akan terganggu. Hasil analisis data menunjukkan bahwa persamaan regresi kebutuhan parkir kendaraan dengan parameter hotel dengan akurasi r2 terbaik dan pengujian statistik yang memenuhi syarat adalah kebutuhan akan parkir kendaraan roda 4 yang terkait dengan parameter yang ada. Standar dalam bentuk persamaan regresi y’= 38,619 + 0,335 x1 – 0,052 x2 dengan r2 = 0,742, untuk kendaraan roda 2. Sedangkan untuk kendaraan roda 4 adalah y’= 3,845 + 0,002 x1 + 14,192 x2 denganr r2 = 0,042. Jumlah parkir kendaraan di hotel ini ditunjukkan dengan hasil uji korelasi terbesar diantara variabel independen lainnya, dimana hubungan antara kebutuhan parkir kendaraan dengan jumlah ruangan ditunjukkan dengan persamaan regresi tersebut.

Kata : Bangkitan Parkir


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1606010002
Dosen Pembimbing
John H. Frans - 197506022001121002 - Dosen Pembimbing 1
DANTJE ARIE TRESNA SINA - 197804172003121002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Andi Kumalawati - 196310301994122001 - Ketua Penguji
John H. Frans, ST, MT - 197506022001121002 - Penguji 1
Dantje Arie Tresna Sina - 197804172003121002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
22201
Edisi
Published
Departement
Teknik Sipil
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
222.01 Lol A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA