Uji Antibakteri Ekstrak Metanol Kulit Buah Kopi Robusta Manggarai Timur Terhadap Bakteri Staphylococcus aureus

Detail Cantuman

Skripsi

Uji Antibakteri Ekstrak Metanol Kulit Buah Kopi Robusta Manggarai Timur Terhadap Bakteri Staphylococcus aureus

XML

Kulit buah kopi memiliki kandungan metabolit sekunder yaitu kandungan senyawa antibakteri yang berpotensi untuk menghambat pertumbuhan bakteri.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami aktivitas antibakteri kulit buah kopi robusta terhadap pertumbuhan bakteri Staphylococcus aureus. Pengambilan sampel kulit buah kopi diambil dari Manggarai Timur. Penelitian ini bersifat eksperimental laboratorium menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan metode difusi sumuran yang dibagi menjadi 5 perlakuan yaitu kelompok kontrol negatif (aquades), kelompok kontrol positif (amoxsilin) dan ekstrak kulit buah kopi dengan konsentrasi 25%, 50% serta 100% dengan 4 kali ulangan. jenis pelarut yang digunakan untuk ekstraksi adalah metanol. Hasil penelitian menunjukkan bahwa oleh ekstrak metanol kulit buah kopi dapat menghambat pertumbuhan bakteri dengan konsentrasi 100% sebesar 18,45 mm, konsentrasi 50% sebesar 15,72 mm, dan konsentrasi 25 % sebesar 12,4 mm dengan kriteria zona hambat kuat terhadap bakteri Staphylococcus aureus.

Kata Kunci : Antibakteri, Kopi, St.aureus


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1706050061
Dosen Pembimbing
DJEFFRY AMALO - 196011261993031002 - Dosen Pembimbing 1
RONY STENLY MAUBOY - 197610022005011002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Amor Tresna Karyawati - 197105242006042001 - Ketua Penguji
Ermelinda Dheta Meye - 197810052005012001 - Penguji 1
Refli - 196505261991031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
46201
Edisi
Published
Departement
Biologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
462.01 Pa U
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA