Skripsi
Dampak Pembangunan Objek Wisata Fulan Fehan Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Di Desa Dirun Kabupaten Belu
XMLPenelitian ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana dampak yang ditimbulkan dari adanya pembangunan objek wisata Fulan Fehan terhadap kehidupan sosial ekonomi masyarakat di Desa Dirun Kabupaten Belu. Metodologi penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis dilakukan dalam beberapa tahap yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa dari segi sosial pembangunan objek wisata Fulan Fehan berdampak positif terhadap struktur mata pencaharian, solidaritas penduduk dan nilai sosial. Sedangkan dari segi ekonomi berdampak positif terhadap pendapatan masyarakat, kesempatan kerja, dan pembangunan daerah.
Kata kunci: Pariwisata, Dampak Sosial-Ekonomi, pembangunan, dan masyarakat
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Maria Magdalena Bria - Personal Name
|
Student ID |
1710010061
|
Dosen Pembimbing |
Maria Indriyani Hewe Tiwu - 198508202019032008 - Dosen Pembimbing 2
|
Penguji |
Fransina W. Ballo SE, ME - 19800503 200604 2 002 - Ketua Penguji
Maria Indriyani Hewe Tiwu, SE., M.Sc - 19850820 201903 2 008 - Penguji 1 Marselina Ratu - 197903262008122004 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
60201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Ekonomi Pembangunan
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
601.01 Bri D
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |