Pemilihan Model Terbaik Regresi Linier Berganda Dengan Menggunakan Metode Stepwise Regression, Backward Elimination Dan Forward Selection (Studi Kasus Ispa Di Nusa Tenggara Timur)

Detail Cantuman

Skripsi

Pemilihan Model Terbaik Regresi Linier Berganda Dengan Menggunakan Metode Stepwise Regression, Backward Elimination Dan Forward Selection (Studi Kasus Ispa Di Nusa Tenggara Timur)

XML

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan model regresi linier berganda dengan menggunakan metode stepwise regression, backward elimination, forward selection dan mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi terjadinya ISPA.Metode yang digunakan adalah model regresi linier berganda dengan metode stepwise regression, backward elimination, forward selection. Ketiga metode ini digunakan untuk membentuk model regresi linier berganda pada kasus ISPA di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) dan dapat menggetahui faktor yang paling mempengaruhi sehingga terjadinya ISPA. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga metode tersebut layak digunakan dalam kasus ini yaitu metode stepwise regression, backward elimination dan forward selection. Dari hasil pengolahan data diperoleh model regresi linier berganda yaitu Y ̂ = 73.90+0.069X_3+0,070X_4– 0,099X_(5 )+ε Hasil penelitian ini menunjukan bahwa faktor yang paling mempengaruhi terjadinya ISPA pada balita di NTT adalah faktor gizi kurang, pelayanan kesehatan dan pemberian ASI.
Kata kunci: ISPA, Regresi Linier Berganda, Stepwise Regression, Backward Elimination, Forward Selection.


Detail Information

Item Type
Penulis
fatima guiriani metom - Personal Name
Student ID
1506040003
Dosen Pembimbing
ASTRI ATTI - 197905012003122001 - Dosen Pembimbing 1
MARIA AGUSTINA KLEDEN - 196801681993032001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Astri Atti - 197905012003122001 - Ketua Penguji
Maria Agustina Kleden - 196801681993032001 - Penguji 1
Maria Lobo - 196501271991032002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
44201
Edisi
Published
Departement
Matematika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
442.01 Met P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA