Strategi Pengembangan Pariwisata Di Kabupaten Manggarai Barat Nusa Tenggara Timur

Detail Cantuman

Skripsi

Strategi Pengembangan Pariwisata Di Kabupaten Manggarai Barat Nusa Tenggara Timur

XML

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui Strategi Pengembangan Pariwisata Di Kabupaten Manggarai Barat Nusa Tenggara Timur. Teknik analisis yang dilakukan dalam penelitian ini adalah pendekatan Deskritif kualitatif Analisis SWOT Internal Factors Strategy Analisis (IFAS), Eksternal Factors Strategy Analysis (EFAS), dan Matriks SWOT. Berdasarkan hasil analisis faktor internal (IFAS) dan analisis faktoreksternal (EFAS) didapatkan nilai sebagai berikut: faktor kekuatan (2,5), kelemahan (0,9), peluang (1,1) dan ancaman (1,8). Sehingga diperoleh titik koordinat (1,6. -0,7) pada kuadran II. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini dapat menentukan kebijakan yang seharusnya diprioritaskan oleh pemerintah setempat dalam upaya pengembangan Pariwisata di Manggarai Barat. Sehingga hasil penelitian ini menunjukan Bahwa Strategi yang paling efektif untuk pengembangan Pariwisata Di Kabupaten Manggarai Barat Nusa Tenggara Timur adalah menggunakan analisis yang dipakai untuk menyusun empat tipe strategi yaitu Kekuatan-Peluang (StrenghtOpportunity), KelemahanPeluang(WeaknesOpportunity),KekuatanAncaman(Strength-Threart), dan Kelemahan-Ancaman (Weakness-Threat)Strategi yang harus diterapkan dalam pengembangan pariwisata di Kabupaten Manggarai Barat adalah strategi yang mengunakan kekuatan untuk mengembangkan peluang dengan kata lain strategi ini mendukung strategi diversifikasi.
Kata Kunci: Strategi, Pengembangan, Pariwisata.


Detail Information

Item Type
Penulis
Apolinaris Hilman Sion - Personal Name
Student ID
1710010022
Dosen Pembimbing
Marselina Ratu, SE.,M.Si - 19790326 200812 2 004 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Marselina Ratu, SE, M.Si - 19790326 200812 2 004 - Ketua Penguji
Fransina W. Ballo SE, ME - 19800503 200604 2 002 - Penguji 1
Apriana H J Fanggidae - 197004081998022001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
60201
Edisi
Published
Departement
Ekonomi Pembangunan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
602.01 Sio S
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA