Tinjauan Yuridis Terhadap Putusan Hakim Yang Menjatuhkan Pidana Penjara Lebih Rendah Dari Ketentuan Pasal 2 Ayat (1) Undang-Undang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi

Detail Cantuman

Skripsi

Tinjauan Yuridis Terhadap Putusan Hakim Yang Menjatuhkan Pidana Penjara Lebih Rendah Dari Ketentuan Pasal 2 Ayat (1) Undang-Undang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi

XML

Penelitian ini menggunakan metode yuridis normatif dan teknik pengumpulan datamelalui bahan hukum kepustakaan. Data dianalisis secara deskriptif dan kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan: (1) Hakim mempertimbangkan penjatuhan pidana dendaberdasarkan dakwaan jaksa yang sanksi pidana dendanya hanya menerapkan Pasal 2 Ayat (1)Undang-undang Nomor 31 Tahun 1999 jo Undang-undang Nomor 20 Tahun 2001 tentangPemberantasan Tindak Pidana Korupsi terdakwa memenuhi pasal tersebut yakni menjatuhkanhukuman penjara selama 2 tahun yang di mana seharusnya penjatuhan pidana denda kepadaterdakwa adalah pidana denda maksimum ditambah sehingga pemberian sanksi pidana dendatidak sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang ada serta tidak menimbulkan efek jerabagi terdakwa. (2) Dasar pertimbangan yaitu pertimbangan yuridis dengan adanya keterangansaksi, keterangan terdakwa dalam acara persidangan serta adanya faktor sosiologi yang di manahakim menurut kedudukannya sebagai pemimpin persidangan ialah suatu usaha menemukankeadilan terdakwa, korban maupun masyaratkat luas secara luas, kewajiban seorang hakim tidakterbatas mengawasi jalannya jalannya suatu rangkaian atau persidangan. Dengan demikian hakimmempertiimbangkan segi sosiologi yaitu segi kemasyarakatan.
Kata kunci: Putusan hakim, dasar pertimbangan hakim, pidana penjara.


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1702010409
Dosen Pembimbing
THELMA S M KADJA - 195810171988032001 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Thelma S M Kadja - 195810171988032001 - Ketua Penguji
Deddy R Ch Manafe - 197102141998021001 - Penguji 1
Rudepel Petrus Leo - 196406121990031003 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
74201
Edisi
Published
Departement
Ilmu Hukum
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
742.01 SIN T
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA