Pelaksanaan Tugas Dan Wewenang Komisi Informasi Provinsi Dalam Proses Penyelesaian Sengketa Informasi Publik Di Provinsi Nusa Tenggara Timur

Detail Cantuman

Skripsi

Pelaksanaan Tugas Dan Wewenang Komisi Informasi Provinsi Dalam Proses Penyelesaian Sengketa Informasi Publik Di Provinsi Nusa Tenggara Timur

XML

Tujuan penulisan skripsi ini untuk mengetahui pelaksanaan tugas dan wewenangKomisi Informasi Provinsi dalam proses penyelesaian sengketa informasi publik diprovinsi Nusa Tenggara Timur dan faktor penghambat dalam pelaksanaan tugas danwewenang Komisi Informasi dalam proses penyelesaian sengketa informasi publik diNusa Tenggara Timur.Metode penelitian dalam skripsi ini merupakan penelitian kualitatif/metode kualitatifyang ini sering disebut metode penelitian naturalistik karena penelitiannya dilakukanpada kondisi alamiah.Jenis data yang digunakan adalah data primer yang dikumpulkan ataudiperoleh langsung dilapangan dan data sekunder yaitu diperoleh melalui berbagaireferensi ataupun bahan-bahan pustaka. Teknik pengumpulan data yang digunakanyaitu meliputi wawancara dan studi kepustakaan. Analisis data menggunakan analisisdata kualitatif dengan model deskriptifBerdasarkan hasil yang disimpulkan Komisi Informasi provinsi NusaTenggara Timur dalam proses penyelesaian sengketa informasi publik di provinsiNusa Tenggara Timur telah melaksanakan tugas dan wewenangnya melaluipenyelesaian 1 kasus sengketa yang menyangkut badan publik tingkat provinsidengan tahapan proses penyelesaian sengketa informasi publik melalui tahapanpenerimaan laporan, pemeriksaan laporan dan pemutusan sengketa informasi publikdengan cara ajudikasi non litigasi. Faktor penghambat dalam proses penyelesaiansengketa informasi publik di provinsi Nusa Tenggara Timur yaitu dengan adanyapandemi covid-19 sehingga intensitas kerja Komisi Informasi tidak dapat maksimadan terselesaikan tepat waku.Komisi informasi publik perlu meningkatkan upaya komunikasi, infromasidan edukasi kepada masyarakat tentang tugas dan wewenang komisi informasi publikdalam proses penyelesaian sengketa informasi publik di provinsi Nusa TenggaraTimur. Komisi Informasi perlu melakukan upaya dalam proses penyelesaian sengketayang diadukan masyarakat agar penyelesaian sengketa informasi publik tidakmelampaui limit waktu yang di tentukan dalam peraturan perundang-undangan.
Kata Kunci: Tugas dan Wewenang, Komisi Informasi, Penyelesaian Sengketa


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1702010601
Dosen Pembimbing
DAVID Y MEYNERS - 196003041988031001 - Dosen Pembimbing 1
BILL NOPE - 197911022006041001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
David Y Meyners - 196003041988031001 - Ketua Penguji
Bill Nope - 197911022006041001 - Penguji 1
Hernimus Ratu Udju - 1961042398901001 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
74201
Edisi
Published
Departement
Ilmu Hukum
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
742.01 INA P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA