Skripsi
Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah (Sipkd) Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada Badan Keuangan Daerah Setda Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur
XMLPenelitian ini dilakukan pada Kantor Badan Keuangan Daerah Nusa Tenggara Timur. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya pengaruh antara penerapan Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah (SIPKD) terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah pada Badan Keuangan Daerah Provinsi Nusa Tenggara Timur secara parsial. Jumlah sampel dalam penelitian ini ada 43 yang merupakan staf yang terlibat langsung dalam penerapan SIPKD, peneliti mengambil sampel menggunakan metode purposive sampling. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear sederhana. Berdasarkan hasil analisis secara parsial diketahui Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah (SIPKD) berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan dengan koefisien determinasi sebesar 15% sedangkan 85% lainnya dipengaruhi faktor lain.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Martha Nathasya Lotu - Personal Name
|
Student ID |
1710020095
|
Dosen Pembimbing |
LINDA LOMI GA - 198003202005012003 - Dosen Pembimbing 1
NIKSON TAMENO - 197301012006041001 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Linda Lomi Ga - 198003202005012003 - Ketua Penguji
Nikson Tameno - 197301012006041001 - Penguji 1 Yohana Febiani Angi - 198502022009122002 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
62201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Akuntansi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
622.01 Lot M
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |