Pengembangan Latihan Kekuatan Otot Tungkai Terhadap Shotting Dalam Permainan Futsal

Detail Cantuman

Skripsi

Pengembangan Latihan Kekuatan Otot Tungkai Terhadap Shotting Dalam Permainan Futsal

XML

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan latihan kekutan otot tungkai terhadap shotting dalam permainan futsal.Penelitian ini dilakukan dengan metode Review Article.Penelitian Review Article yang menggunakan 20 jurnal nasional dan 10 jurnal internasional.Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa pemahaman seseorang ataupun kelompok mengenai keterampilan gerak dasar latihan kekuatan otot tungkai terhadap shotting dalam permainan futsal mengalami peningkatan. Dari 20 jurnal nasional terdapat 4 jurnal Nasional yang berkaitan atau sependapat dengan review literature yang penulis angkat tentang pengembangan latihan kekutan otot tungkai terhadap shotting dalam permainan futsal dan terdapat 16 jurnal Nasional yang tidak berkaitan atau pun bertolak belakang dengan review literatur yang penulis angkat. Sedangkan dari 10 jurnal internasional terdapat 5 jurnal internasional yang berkaitan atau sependapat dengan review literature yang penulis angkat tentang pengembangan latihan kekuatan otot tungkai terhadap shotting dalam permainan futsal dan terdapat 5 jurnal internasional yang tidak berkaitan atau bertolak belakang dengan review literature yang penulisangkat. Penerapan pengembangan latihan kekuatan otot tungkai dalam permaian futsal dapat meningkatkan ketrampilan shotting, dan juga dapat dikembangkan lagi pada seseorang ataupun kelompok permainan futsal.

Kata kunci: latihan, shotting, futsal.


Detail Information

Item Type
Penulis
Umbu Sunga Pajukang - Personal Name
Student ID
1601150046
Dosen Pembimbing
YUDABBIRUL ARIF - 199011062018031002 - Dosen Pembimbing 1
ANGELIKUS NAMA KOTEN - 196109161987021001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Yudabbirul Arif - 199011062018031002 - Ketua Penguji
Angelikus Nama Koten - 196109161987021001 - Penguji 1
Lukas M. Boleng - 199507301984031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
85201
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Jasmani, Kesehatan Dan Rekreasi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
852.01 Paj P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA