Skripsi
Analisis Aspek Efisiensi, Aspek Kemandirian Dan Pertumbuhan Koperasi (Studi Kasus Pada Ksp Kopdit Solidaritas Sta. Maria Assumpta Di Kupang)
XMLPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui efisien, cukup, kurang, tidak dan mandiri aspek efisiensi, aspek kemandirian dan pertumbuhan. Teknik pengumpulan data adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kuantitatif dengan berpedoman pada Peraturan Departemen No. 06/Per/Dep.6/IV/2016.
Hasil penelitian menunjukkan aspek efisiensi, melalui (a) rasio beban operasi anggota terhadap partisipasi bruto berada pada kategori cukup efisien; (b) rasio beban usaha terhadap SHU kotor berada pada kategori cukup efisien; dan (c) rasio efisiensi pelayanan berada pada kategori efisien. Sedangkan aspek kemandirian dan pertumbuhan melalui (a) rasio rentabilitas asset berada pada kategori cukup mandiri; (b) rasio rentabilitas modal sendiri berada pada kategori mandiri; dan (c) rasio kemandirian operasional pelayanan berada pada kategori cukup mandiri.
Kata Kunci: Aspek Efisiensi, Aspek Kemandirian dan Pertumbuhan, Koperasi Simpan Pinjam.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Herlina Ina Solot - Personal Name
|
Student ID |
1803020111
|
Dosen Pembimbing |
PETRUS EMANUEL DE ROZARI - 196307031989011001 - Dosen Pembimbing 1
MAHMUD AHMAD - 196204111990031001 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Petrus Emanuel De Rozari - 196307031989011001 - Ketua Penguji
Mahmud Ahmad - 196204111990031001 - Penguji 1 Yohanes Demu - 196909071998021001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
63211
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Administrasi Bisnis
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
63211
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |