Skripsi
PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN (Studi pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2021)
XMLTujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh kinerja keuangan yang diukur dengan menggunakan rasio keuangan likuiditas, leverage, dan profitabilitas mempengaruhi kebijakan dividen dalam perusahaan. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2016- 2021. Perusahaan yang menjadi sampel dipilih menggunakakan metode purposive sampling dengan kriteria tertentu, sampel dalam penelitian berjumlah 6 sampel. Alat analisis dalam penelitian ini yaitu menggunakan Eviews 9, sedangkan metode penelitian yang digunakan adalah uji asumsi klasik, uji kesesuaian model, regresi linear berganda data panel, dan kemudian dilanjutkan dengan uji F dan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel likuiditas yang diukur menggunakan Current Ratio dan variabel leverage yang diukur menggunakan Debt to Equity Ratio tidak berpengaruh terhadap kebijakan dividen. Sedangkan, variabel profitabilitas yang diukur menggunakan Return on Assets berpengaruh terhadap kebijakan dividen. Maka dalam penelitian ini menjelaskan bahwa likuiditas, leverage, dan profitabilitas bukan sebagai penentu utama dalam kebijakan dividen. Berdasarkan hasil penelitian Maka dalam penelitian ini menjelaskan bahwa likuiditas, dan leverage bukan sebagai penentu utama dalam kebijakan dividen, sedangkan profitabilitas merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Paskalia Stevany Seda - Personal Name
|
Student ID |
1710020078
|
Dosen Pembimbing |
SARINAH JOYCE MARGARET RAFAEL - 198307192014042001 - Dosen Pembimbing 1
NOVI THERESIA KIAK - 198511012019032006 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Sarinah Joyce Margaret Rafael - 198307192014042001 - Ketua Penguji
Novi Theresia Kiak - 198511012019032006 - Penguji 1 Linda Lomi Ga - 198003202005012003 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
62201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Akuntansi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
622.01 Sed P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |