Skripsi
Analisis Kinerja Keuangan Dengan Metode Economic Value Added Dan Market Value Added Sebelum Dan Selama Pandemi Covid-19 (Studi Pada PT Mustika Ratu Tbk yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2021)
XMLPenelitian ini bertujuan untuk menilai kinerja keuangan pada PT Mustika Ratu Tbk yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia sebelum dan selama pandemi Covid-19, dengan menggunakan metode Economic Value Added (EVA) dan Market Value Added (MVA). Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang berupa laporan keuangan dari tahun 2017 sampai tahun 2021. Berdasarkan hasil penelitian menggunakan metode EVA dan MVA diketahui bahwa PT Mustika Ratu Tbk sebelum dan selama pandemi Covid-19 menghasilkan nilai EVA dan MVA yang positif atau (EVA>0) dan (MVA>0) selama lima tahun periode penelitian. Nilai EVA dan MVA yang positif berarti bahwa manajer perusahaan mampu dalam menciptakan nilai bagi perusahaan dan kekayaan bagi para pemegang saham. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa PT Mustika Ratu Tbk memiliki kinerja keuangan yang baik.
Kata Kunci: Kinerja Keuangan, EVA, MVA, pandemi Covid-19.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Febyanti Elisabet Babu - Personal Name
|
Student ID |
1810030169
|
Dosen Pembimbing |
Petrus E. de Rozari - 196307031989011001 - Dosen Pembimbing 1
WEHELMINA MARIANA NDOEN - 196205201989012002 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Petrus Emanuel De Rozari - 196307031989011001 - Ketua Penguji
Wehelmina Mariana Ndoen - 196205201989012002 - Penguji 1 HIRONNYMUS JATI - 195805181986031003 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
61201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Manajemen
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
612.01 Bab A
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |