Analisis Vegetasi Mangrove Di Desa Pariti Kecamatan Sulamu Kabupaten Kupang

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Vegetasi Mangrove Di Desa Pariti Kecamatan Sulamu Kabupaten Kupang

XML

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui komposisi mangrove dan indekkeanekaragaman mangrove di Desa Pariti Kecamatan Sulamu Kabupaten Kupang.Penelitian ini dilakukan di kawasan Desa Pariti Kecamatan Sulamu KabupatenKupang. Metode yang digunakan adalah Metode metode garis berpetak dengan datadianalisi secara kuantitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa mangrove yangditemukan di Desa Pariti Kecamatan Sulamu Kabupaten Kupang terdapat enam jenismangrove yaitu : Avicennia alba, Rhizophora mucronata Lmk, Sonneratia alba J.Smith, Lumnitzera littorea (Jack) Voigt , Acanthus ilicifolius L dan Bruguieragymnorrhiza (L.) Lamk. Dengan indeks nilai penting tertinggi pada tingkat semaiterdapat pada mangrove Acanthus ilicifolius L dengan nilai INP 99,4. Pada tingkattiang indeks nilai penting tertinggi yaitu Avicennia alba BI dengan nilai INP 104,2,sedangkan pada tingkat pohon indeks nilai penting tertinggi yaitu Avicennia alba BIdengan nilai INP 79,3. Indeks keanekaragaman di Desa Pariti Kecamatan Sulamudalam kategori sedang dengan nilai H’ 1,66.
Kata Kunci: Mangrove, Vegetasi, INP, Keanekaragaman


Detail Information

Item Type
Penulis
HIASINTA FERNI HARAYA - Personal Name
Student ID
1706050022
Dosen Pembimbing
M. L Gaol - 196511171991031002 - Dosen Pembimbing 1
MARIA T DANONG - 196608171993032003 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
M. L. Gaol - 196511171991031002 - Ketua Penguji
Maria T Danong - 196608171993032003 - Penguji 1
Refli - 196505261991031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
46201
Edisi
Published
Departement
Biologi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
462.01 HAR A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA