Pelabelan H-Ajaib Super pada Graf Generalized Calendula

Detail Cantuman

Skripsi

Pelabelan H-Ajaib Super pada Graf Generalized Calendula

XML

Misalkan G(V,E) adalah suatu graf dengan himpunan titik di V dan sisi E. Banyaknya titik di G adalah |V(G)| dan banyak sisi di G adalah |E(G)|. Sebuah graf G = (V,E) dikatakan memiliki selimut H jika setiap sisi e∈G termuat pada subgraf yang isomorfik di H. Selanjutnya graf G yang memuat selimut H dikatakan H-ajaib jika memuat fungsi bijektif f :V(G)⋃E(G)→{1,2,...,|V(G)|+|E(G)|} sehingga untuk setiap subgraf H’ dari G yang isomorfik dengan H berlaku f(H’) = ∑(v∈V) f(v) + ∑(e∈E) f(e) = k dengan k adalah bilangan ajaib. Selanjutnya, graf G disebut H-ajaib super jika f(V) = {1,2,...,|V(G)|}. Graf generalized Calendula yang dinotasikan dengan Cl_Cm,H merupakan graf yang diperoleh dengan mengambil satu salinan graf siklus Cm dan m salinan graf H, lalu menempelkan titik ke-i dari graf H ke titik pada graf siklus Cm, untuk i ∈ 1,2,...,m. Tujuan penulisan ini adalah untuk mengkonstruksikan pelabelan H-ajaib super pada graf generalized Calendula Cl_Cm,H untuk m ∈ N, m ≥ 3,m bilangan ganjil dengan menggunakan metode multihimpunan m-seimbang.

KataKunci: graf Calendula, pelabelan H-ajaib super, multihimpunan m-seimbang


Detail Information

Item Type
Penulis
Maria Leto - Personal Name
Student ID
1806040032
Dosen Pembimbing
MEKSIANIS ZADRAK NDII - 198305172006041003 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Irvandi G. Pasangka - 199111262019031012 - Ketua Penguji
Rapmaida M Pangaribuan - 197202242006042001 - Penguji 1
Maria Lobo - 196501271991032002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
44201
Edisi
Published
Departement
Matematika
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
442.01 Let P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA