Skripsi
APLIKASI SENYAWA RIL-20f6 SEBAGAI DYE SENSITIZER SOLAR CELL (DSSC)
XMLTujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaplikasian senyawa RIL-20f6 sebagai Dye Sensitizer Solar Cell (DSSC) dan karakterisasi sifat listrik dari senyawa RIL-20f6 terhadap peningkatan efisiensi sel surya berbasis Dye Sensitizer Solar Cell (DSSC). Metode yang digunakan adalah metode doctor blade dan sintering. Penelitian ini meliputi pengukuran sifat fotofisika senyawa RIL-20f6 dan pembuatan komponen-komponen sel DSSC. Hasil dari pengaplikasian senyawa 2,8-bis ((E) – 3 – ethoxy – 3 –oxoprop – 1 – en – 1 – yl) - 5,5 - difluoro – 10 - (2 – methoxyphenyl ) - 1,3,7,9 – tetramethyl - 5H –dipyrrolo [1,2-c:2’,1’-f] [1,3,2] diazaborinine – 4 – ium – 5 – uide atau senyawa RIL-20f6 diperoleh nilai koefisien ekstingsi sebesar 52.500, dengan nilai band gab (Eg) yaitu 0,98 eV dan penyerapan maksimal disekitar daerah cahaya tampak pada panjang gelombang 557 nm dengan absorbansi 0,187441 menghasilkan efisiensi sebesar 0,49763%.
Kata kunci :DSSC, BODIPY, sel surya, koefisien ekstingsi, band gab, efisiensi
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
Maria Wastiana Bere - Personal Name
|
Student ID |
1806070030
|
Dosen Pembimbing |
REINNER ISHAQ LERRICK - 197907032005011002 - Dosen Pembimbing 1
|
Penguji |
Reinner Ishaq Lerrick - 197907032005011002 - Ketua Penguji
Dodi Darmakusuma - 197107021999031003 - Penguji 1 Rer.Nat. Antonius R. B. Ola - 177809102005011001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
47201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Kimia
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
472.01 Ana B
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |