Perlindungan Hukum Terhadap Data Pribadi Pasien Terinfeksi Virus Covid-19 Dan Pertanggungjawaban Hukum Terhadap Kebocoran Data Pribadi Di Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur

Detail Cantuman

Skripsi

Perlindungan Hukum Terhadap Data Pribadi Pasien Terinfeksi Virus Covid-19 Dan Pertanggungjawaban Hukum Terhadap Kebocoran Data Pribadi Di Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur

XML

Rumusan masalah penelitian ini adalah: (1) Bagaimanakah perlindungan hukum terhadap data pribadi pasien terinfeksi virus covid-19 di Kota Kupang ? (2) Bagaimanakah pertanggungjawaban hukum terhadap kebocoran data pribadi di Kota Kupang ? Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian hukum normatif yakni dengan menggunakan berbagai macam data sekunder seperti perundangundangan, teori hukum dan dapat pula pendapat para sarjana. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa: (1) Setiap dokter wajib merahasiakan segala sesuatu yang diketahuinya tentang seorang paisen, bahkan juga setelah pasien itu meninggal dunia. (2) Setiap orang yang tanpa hak dan dengan sengaja melakukan penyebaran data pasien dapat dituntut secara pidana selaras dengan pasal 322 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP). Berdasarkan hasil penelitian tersebut, maka saran peneliti adalah Pemerintah yaitu legislatif maupun eksekutif harus segera mengesahkan RUU Perlindungan Data Pribadi untuk menjamin hak warga negara dalam perlindungan data pribadi. Dengan begitu, perlindungan terhadap hal-hal yang berkaitan dengan perkembangan zaman khususnya teknologi dan perlindungan data pribadi menjadi lebih tepat guna, tepat waktu, dan tepat sasaran.


Detail Information

Item Type
Penulis
ASTRI KURNIATI YUSUF - Personal Name
Student ID
1702010182
Dosen Pembimbing
Penguji
Heryanto Amal - - Ketua Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
74201
Edisi
Published
Departement
Ilmu Hukum
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
742.01 Yus P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA