Skripsi
Sistem Informasi Objek Wisata Di Kabupaten Sumba Timur Berbasis Android
XMLSumba Timur memiliki banyak objek wisata yang berpotensi dalam dunia pariwisata, baik potensi alam maupun budayanya yang seringkali membuat para wisatawan lokal maupun mancanegara mengalami kesulitan dalam mencari informasi tentang objek-objek wisata yang ada di Sumba Timur. Perkembangan pariwisata di Sumba Timur semakin meningkat oleh sebab itu perlu dibuatkan suatu sistem informasi yang dapat membantu dan mempermudah para wisatawan dalam memilih dan mendapatkan informasi objek wisata yang ada sehingga dengan sistem ini juga dapat mempromosikan objek wisata di Sumba Timur ke dunia luar. Adapun metode pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah dengan wawancara, observasi, dan studi dokumen yang dirancang dengan menggunakan UML (Unified Modeling Language ). Hasil dari pengujian sistem menggunakan UAT (User Acceptance Test) terhadap 49 responden dan mendapatkan hasil dari masing-masing sesi sebesar 88,87% untuk GUI, 89,08% untuk Function, dan 87,9% untuk Informasi, sehingga dari ketiga sesi mendapatkan hasil akhir 88,61% dan berdasarkan hasil pengujian Black Box pada tes fungsi aplikasi utama berjalan dengan baik dan sesuai hasil yang diharapkan karena tidak adanya error sistem.
Kata kunci : Sistem Informasi, Android, Black Box, Wisata Sumba Timur.
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
DETHA DAO MANU DJAMI - Personal Name
|
Student ID |
1606080037
|
Dosen Pembimbing |
KORNELIS LETELAY - 197804122008121002 - Dosen Pembimbing 1
DERWIN RONY SINA - 198007162008121002 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Kornelis Letelay - 197804122008121002 - Ketua Penguji
Derwin Rony Sina - 198007162008121002 - Penguji 1 Nelci D. Rumlaklak - 198112272014042002 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
55201
|
Edisi |
Published
|
Departement |
ILMU KOMPUTER
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
552.01 DJA S
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |