Komunikasi Interpersonal Dokter Dengan Pasien (Studi Kasus Pada Komunikasi Dokter DENGAN Pasien Rawat Inap Kelas 1 DI Rsud Kefamenanu)

Detail Cantuman

Skripsi

Komunikasi Interpersonal Dokter Dengan Pasien (Studi Kasus Pada Komunikasi Dokter DENGAN Pasien Rawat Inap Kelas 1 DI Rsud Kefamenanu)

XML

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola komunikasi interpersonala dokter denganpasien rawat inap di RSUD Kefamenanu dan mengetahui persepsi pasien terhadap efektivitasdokter. Penelitian ini menggunakan teknik analisis kualitatif dengan menggunakan metodestudi kasus dan pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi dandokumentasi. Adapun hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa dalam keseluruhan proseskomunikasi dokter dengan pasien rawat inap di RSUD Kefamenanu memiliki polakomunikasi sirkular dimana dokter akan melakukan kunjungan pada pasien setiap hari dankunjungan rutin sering terjadi pada pagi hari sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.Pola komunikasi sirkular ini terjadi ketika dokter melakukan anamnesis kepada pasien.Dalam proses komunikasi interpersonal dokter dengan pasien adanya proses pertukaran peranfungsi antara dokter dengan pasien. Dalam proses komunikasi interpersonal, doktermenerapkan lima hukum komunikasi efektif (The 5 Inevitable Laws of EffectiveCommunication). Dalam buku Make Yourself A Leader yang ditulis oleh AribowoPrijosaksono dan Ping Hartono serta lima aspek komunikasi efektif menurut De Vito ketikaberkomunikasi dengan pasien sehingga membangun persepsi pasien terhadap efektivitasdokter dalam proses komunikasi interpersonal. Dengan menjalankan hukum menghargai,empati, didengarkan dan dimengerti, kejelasan,dan rendah hati serta sikap keterbukaan, sikapempati, sikap mendukung, sikap positif, dan kesetaraan maka upaya penyembuhan sebagaitujuan komunikasi dapat tercapai dalam proses komunikasi anatara dokter dengan pasien.
Kata kunci: Komunikasi Interpersonal, Komunikasi Kesehatan, Pasien Rawat Inap, Pola Komunikasi, Persepsi.


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
1803050128
Dosen Pembimbing
Yeremia Dj. Manafe - 197003032005011001 - Dosen Pembimbing 1
Maria Yulita Nara,S.Sos,M.I.Kom - 198905182019032024 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Dr. Yeremia Dj. Manafe, S.Sos, M.Si - 19700303 200501 1 001 - Ketua Penguji
MARIA YULITA NARA - 198905182019032024 - Penguji 1
Dr. Petrus Ana Andung, S.Sos, M.Si - 19740207 200801 1 012 - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
70201
Edisi
Published
Departement
Ilmu Komunikasi
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
702.01 Eni K
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA