Skripsi
Pengenalan Jenis-Jenis Gulma Pada Pertanaman Kakao (Theobroma Cacao) Di Desa Hokeng Jaya Kecamatan Wulangitang Kabupaten Flores Timur
XMLTujuan penelitian ini untuk menginventarisir jenis-jenis gulma yang ditemukan di pertanaman kakao dan mengidentifikasi gulma pada pertanaman kakao diDesa Hokeng Jaya, Kecamatan Wulangitang, Kabupaten Flores Timur.Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan Oktober sampi November 2021 diDesa Hokeng Jaya Kecamatan Wulanggitan Kabupaten Flores Timur. Penelitian inimenggunakan metode survei yaitu dengan melakukan pengamatan langsung, tentangkeberadaan gulma di pertanaman kakao untuk memeperoleh data tentangkeberadaan spesies gulma yang dilakukan dengan cara menifentarisir kemudianmenidentivikasi dan mengdeskripsikan ciri-ciri dari spesies gulma yang di temukan,serta menghitung populasi gulma. Pengambilan sampel spesies gulma dilakukandengan cara sengaja yaitu menempatkan kuadran atau petak pengamatan pada areapertanaman kakao yang padat populasi spesies gulma.Berdasarkan hasil pengamatan gulma yang ditemukan pada lahan pertanamankakao di Desa Hokeng Jaya Kecamatan Wulangitang Kabupaten Flores Timursebanyak 14 jenis/spesies gulma yang tergolong gulma berdaun lebar dan berdaunsempit. Gulma berdaun lebar 11, gulma tergolong dalam rumput 2 dan gulmatergolong teki 1. Dapat di lihat bahwa KR tertinggi terdapat pada Rumput paitan(Axsonopus compressus) dengan nilai 25,90%. Nilai ini menunjukan bahwaAxsonopus compressus memiliki kerapatan yang tinggi bila dibandingkan denganspesies yang lainnya. FR tertinggi terdapat pada rumput Pecut kuda (stachytarphetaviiijamaicensis L.), Rumput bambu (Lophatherum gracilebtongn), Paku sayur(Diplazium esculentum) dengan nilai 12,12%. Nilai ini menunjukan bahwa ketigaspesies tersebut memiliki kehadiran yang tertinggi disetiap petak dibandingkandengan spesies lainnya, dimana Pecut kuda (stachytarpheta jamaicensis L.), Rumputbambu (Lophatherum gracile btongn) dan Paku sayur (Diplazium esculentum)ditemukan disetiap petak. Nilai INP tertinggi terdapat pada Rumput paitan(Axsonopus compressus) dengan nilai 31,96%. Nilai ini menunjukan bahwa(Axsonopus compressus) adalah spesies tumbuhan gulma yang dominan padapertanaman kakao di Desa Hokeng Jaya, Kecamatan Wulangitang, Kabupaten FloresTimur.
Kata Kunci : Pengenalan, Gulma, Kakao
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
DESRIN VRISNATAL SARLI - Personal Name
|
Student ID |
1704060061
|
Dosen Pembimbing |
Jesayas A. Londingkene - 196703231997031002 - Dosen Pembimbing 1
AGUSTINA ETIN NAHAS - 197508182014092001 - Dosen Pembimbing 2 |
Penguji |
Jesayas A. Londingkene - 196703231997031002 - Ketua Penguji
JESAYA - - Ketua Penguji Agustina Etin Nahas - 197508182014092001 - Penguji 1 MAYAVIRA V.HAHULY - 19671203 199403 2 001 - Penguji 2 |
Kode Prodi PDDIKTI |
54211
|
Edisi |
Published
|
Departement |
Agroteknologi
|
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | UPT Perpustakaan Undana : Kupang., 2022 |
Edisi |
Published
|
Subyek | |
No Panggil |
542.11 SAR P
|
Copyright |
Individu Penulis
|
Doi |