Analisis Nilai Moral Dalam Cerpen Bidadari Yang Mengembara Karya A. S. Laksana

Detail Cantuman

Skripsi

Analisis Nilai Moral Dalam Cerpen Bidadari Yang Mengembara Karya A. S. Laksana

XML

Penelitian ini berjudul “Analisis Nilai Moral yang terdapat dalam cerpen Bidadari Yang Mengembara Karya A. S. Lakasana”. Fokus penelitian ini disesuaikan dengan rumusan masalah yang meliputi: bagaimanakah wujud nilai moral yang terkandung dalam cerpen yang berjudul Bidadari Yang MengembaraKarya A. S. Lakasana. Sejalan dengan rumusan masalah, maka penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan wujud nilai moral yang terkandung dalam cerpen yang berjudul Bidadari Yang MengembaraKarya A. S. Lakasana. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, sedangkan teori yang digunakan sebagai pisau bedah masalah ini adalah teori sosiologi sastra olehWellek dan Warren. Hasil penelitian diuraikan sebagai berikut: Pertama, wujud nilai moral dalam cerpen Bidadari yang Mengembara karya A. S. Lakasana yakni hubungan manusia denganTuhan yaitu kepercayaan terhadapTuhan, bersyukur kepada Tuhan, memanjatkan do’a, dan yang paling dominan adalah bersyukur kepada Tuhan. Kedua, hubungan manusia dengan diri sendiri yaitu sabar, jujur, optimis, yang paling dominan adalah sabar. Ketiga, hubungan manusia dengan manusia lain dalam lingkungan sosial yaitu peduli sesama, berterima kasih, tolong menolong, yang paling dominan adalah peduli sesama. Saran Bagi para penelitisastradengankajian harus sangat sabar, teliti, dan memiliki kegemaran membaca. Bila tidak maka kebosanan yang melanda akan menghentikan sang peneliti melanjutkan penelitiannya. Kata Kunci :Nilai Moral, Cerpen, Bidadari yang Mengembara Karya A. S. Laksana


Detail Information

Item Type
Penulis
Bendelina Koro - Personal Name
Student ID
1601010106
Dosen Pembimbing
SAMUEL NITBANI - 19610502198903002 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Margaret Pula Elisabeth Djokaho - 198103012008122002 - Ketua Penguji
I Nyoman Reteq - 196001081986011002 - Penguji 1
Semuel Hajai Nitbani - 196105021989031002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
88201
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Bahasa dan Sastra
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
882.01 Kor A
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA