Pengaruh Penggunaan Asap Cair Daun Kesambi (Schleichera Oleosa) Terhadap Kualitas Kimia Pada Daging Se’i Sapi

Detail Cantuman

Skripsi

Pengaruh Penggunaan Asap Cair Daun Kesambi (Schleichera Oleosa) Terhadap Kualitas Kimia Pada Daging Se’i Sapi

XML

Daging se’i memiliki masa simpan yang singkat. Salah salah satu cara untuk memperpanjang masa simpan daging adalah dengan menambahkan asap cair. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penambahan asap cair daun kesambi (Schleichera oleosa) pada konsentrasi yang berbeda pada kualitas kimia pada daging se’i sapi. Penelitian ini menggunakan metode Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari 4 perlakuan dan 4 ulangan. Perlakuannya yaitu P0 : Daging sapi tanpa penggunaan asap cair (kontrol), P1 : Daging sapi + penggunaan asap cair 1%, P2 : Daging sapi + penggunaan asap cair 3%, P3 : Daging sapi + penggunaan asap cair 6%, dan masing-masing perlakuan mendapat 4 kali ulangan. Kadar lemak, oksidasi lemak, dan aktivitas antioksidan adalah parameter yang diukur. Data dianalisis menggunakan analisis variansi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan asap cair daun kesambi tidak berpengaruh nyata (P>0,05) terhadap semua perlakuan. Disimpulkan bahwa penggunaan asap cair daun kesambi pada level 1%, 3%, dan 6% tidak mempengaruhi kadar lemak, oksidasi lemak, dan aktivitas antioksidan pada daging se’i sapi.

Kata kunci: Aktivitas antioksidan, asap cair daun kesambi, se’i sapi, kadar lemak, oksidasi lemak.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
2005030206
Dosen Pembimbing
GEERTRUIDA MARGARETH SIPAHELUT - 196306121991032003 - Dosen Pembimbing 1
BASTARI SABTU - 196204031993031004 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Geertruida Margareth Sipahelut - 196306121991032003 - Ketua Penguji
Bastari Sabtu - 196204031993031004 - Penguji 1
Heri Armadianto - 196512071993031003 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
54231
Edisi
Published
Departement
Peternakan
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit UPT Perpustakaan Undana : Kupang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
542.31 Mah P
Copyright
Individu Penulis
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail


SELAMAT DATANG DI REPOSITORY UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA